Paska gempa pada Jumat yang lalu tanggal 14/01/2022 yang mengguncangkan bumi Banten selatan, dan banyak mengakibatkan berbagai bangunan yang rusak, seperti kantor desa, gedung sekolah, dan rumah warga Banten selatan, salah satunya rumah Heri Ruswadi yang ada di kp Lebak buah, desa Citeureup, kec Panimbang, rumah Heri Ruswadi hancur, robah di bagian dinding dapurnya. Alhamdulilah tidak ada korban jiwa. Heri Ruswadi merasa senang dan barterima kasih kepada salah satu dewan provinsi Banten yang berlambang Mersi, YOYON SUJANA yang datang memberikan bantuannya.

YOYON SUJANA, DEWAN PROVINSI BANTEN, yang menyampaikan ke awak media Dinamika Indonesia, di tempat kediaman Heri Ruswadi.

Kata, YOYON SUJANA, ke awak media.

Saya minta maaf pada sahabat lama saya, Heri Ruswadi, kata YOYON SUJANA. Saya baru sempat nengok Heri Ruswadi yang terkena musibah gempa pada Jumat yang lalu, saya minta maaf, karna saya sibuk pada saat itu, dan baru sekarang saya bisa menengok Heri, sahabat saya. Pertemuan YOYON SUJANA selaku dewan provinsi Banten berlambang Mersi ini, saling berlarpelukan kedua sahabat yang sudah lama tidak saling tatap muka, suasana malam ini saptu di tempat kediaman Heri Ruswadi, YOYON SUJANA banyak bercerita terkait kesibukan di luar. Kata YOYON SUJANA,

Ucapan Heri Ruswadi ke awak media.

Saya sangat berterima kasih sekali kepada sahabat lama saya, YOYON SUJANA, selaku dewan di provinsi Banten, yang selalu ingat dan peduli terhadap saya, dan saya berterima kasih dengan adanya sahabat saya, YOYON SUJANA yang telah memberikan bantuan cukup untuk beli semen dan bata. Dengan bantuan YOYON SUJANA, dapur rumah saya yang jebol, kini bisa terbangun kembali, ucap Heri Ruswadi.

Masih kata YOYON SUJANA.

Saya datang ketempat pa heri, sahabat saya, saya tidak bawa Mei atau sembako, karna yang saya datangi ini adalah korban musibah gempa, bukan banjir. Jadi saya membambatu sahabat saya ini, saya berikan untuk bisa beli semen dan Batanya. Tutup YOYON SUJANA.

Penulis: sama erlambang.